Sastra MudaPuisi Layar Ponsel By Faldo Mogu - Oct 20, 2023 0 190 Facebook Twitter WhatsApp LINE Pada layar ponsel tak ada batas-batas tentu antara gelap dan terang antara malam dan siang pada layar ponsel hanya ada bentangan waktu seluas air tasik semakin jauh memandang semakin kau memikat bukan hanya kau juga aku kita! Maumere 2023 RELATED ARTICLESMORE FROM AUTHOR Air mata langit Laci-laci Kenangan Mengeja Negeri Populer Terbaru Air mata langit Dec 1, 2023 Laci-laci Kenangan Nov 30, 2023 Joyland Festival Jakarta 2023 Bukan Festival Musik Biasa Nov 30, 2023 Mengeja Negeri Nov 29, 2023 bulan yang patah Nov 28, 2023