Daftar Peserta Lulus SBMPTN 2019

0
3436

Daftar Peserta Lulus SBMPTN 2019 selengkapnya bisa diakses melalui beberapa cara:

1. Melalui Berkas PDF

Unduh berkas PDF melalui tautan di:
Daftar Peserta Lulus SBMPTN 2019.pdf
Buka berkas PDF melalui peramban atau PDF viewer yang ada di komputer, laptop, atau ponsel.
Ketik CTRL + F apabila membuka melalui komputer atau laptop, dan masukkan nomor atau nama peserta.
Klik tombol atau ikon cari apabila membuka melalui perangkat mobile.

2. Akses Website SBMPTN

Buka website sbmptn.ac.id dan masukkan nomor pendaftaran dan tanggal lahir peserta.

Nah, bagaimana dengan hasil pengumuman SBMPTN kamu? Semoga sesuai harapan ya Sobat Muda.

Pasalnya, di tahun 2019 tercatat lebih dari satu juta peserta yang mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) untuk mengikuti seleksi di PTN.

Jadi jangan berkecil hati jika hasil SBMPTN belum sesuai dengan keinginan, karena masih banyak kesempatan lain seperti jalur ujian mandiri untuk dapatkan kampus impianmu!

Maka dari itu, sekarang saatnya Sobat Muda kobarkan #semangatkuliah dan fokus mempersiapkan diri untuk menghadapi tantangan baru di dunia kampus.